Kali ini saya akan membagikan Cara Membuat Program Digit Menggunakan Visual Basic 6.0
Download Program Digit Microsoft Visual Basic 6.0
1. Buka Aplikasi Visual Basic 6.0
2. Desain Form Seperti Ini
3. Tambahkan Modul
Caranya klik kanan pada Project1 pilih add-Module-Open
Klik dua kali Module1, copy code berikut dan pastekan
Global Digit
Public Function DIGIT_NUMBER(vNumber As Double) As String
Dim sNumber As String
Dim sDigit As String
Dim iX As Byte
Dim iCount As Byte
sNumber = Trim(Str(vNumber))
sDigit = ""
Digit = ""
iCount = 1
For iX = 0 To Len(sNumber) - 1 Step 1
sDigit = Mid(sNumber, Len(sNumber) - iX, 1) & sDigit
iCount = iCount + 1
If iCount = 4 Then
If iX < Len(sNumber) - 1 Then
sDigit = "." & sDigit
iCount = 1
End If
End If
Next iX
DIGIT_NUMBER = sDigit
Digit = sDigit
End Function
4. Ubah Property
Form1 - Caption - Digit Indonesia
Label1 - Caption - Masukkan Angka (Anda tidak bisa memasukkan selain angka)
Text1 - Text - 0
Command1 - Caption - Tampilkan
Label2 - Caption - Hasil
Text2 - Text - 0
5. Copy code berikut lalu klik View Code dan pastekan
Private Sub Command1_Click()
DIGIT_NUMBER (Text1.Text)
Text2.Text = Digit
End Sub
Private Sub Text1_KeyPress(KeyAscii As Integer)
If KeyAscii = 8 Then
KeyAscii = 8
Exit Sub
End If
If KeyAscii < 48 Or KeyAscii > 57 Then
KeyAscii = 0
Text1.SetFocus
Exit Sub
End If
End Sub
6. Jalankan Program dengan menekan F5, maka tampilannya akan seperti ini
Download Program Digit Microsoft Visual Basic 6.0
SELAMAT MENCOBA...!!!
No comments:
Post a Comment